Media reader eksternal Kingston 19-in1 baru-baru ini mulai dipasarkan, media ini istimewa karena dapat mengsupport 19 tipe kartu memory flash dengan kecepatan tinggi. Memory reader ini merupakan solusi sempurna untuk memindahkan data dari kartu memory flash ke komputer atau sarana lainnya tanpa perlu tambahan adaptor atau kabel listrik.
“Media reader ini dapat menangani berbagai tipe kartu sehingga ideal bagi konsumer atau proffesional bisnis yang menggunakan bermacam-macam format kartu untuk mengtransfer data, musik, foto, video, dan file-file alinnya dari handphone, kamera, komputer, atau gadget lainnya," kata Dave Lee, Manager Produk Flash Memory, wilayah APAC, Kingston. "Ukurannya yang kecil membuat media reader ini mudah dibawa-bawa ketika berpergian ataupun dibiarkan terkoneksi ke komputer untuk akses cepat."
Dengan empat slot untuk menangani berbagai format kartu, Media Reader Kingston 19-in-1 (Kingston part #: FCR-HS219/1FE) juga memiliki retractable chassis unik yang menjamin kartu yang dimasukkan ke dalamnya aman. Media Reader ini juga memiliki kabel USB pendek di dalamnya untuk disambungkan langsung pada port USB notebook dan gadget lainnya, tanpa perlu repot-repot dan membawa hardware tambahan. Selain itu tentu saja juga disertakan kabel USB sepanjang satu meter untuk penggunaan di rumah atau di kantor. Memory Reader ini juga memiliki garansi selama dua tahun.
Fitur:
* Slider Chassis: built-in LED indicator and self-contained 3" USB cable (Type A plug)
* Portable: convenient small size; no power cable required
* Extension Cable: includes an additional three-foot USB cable for stationary use
* Versatile: with four slots, supports 19 different Flash card formats: CompactFlash® Type I and II, SD™, SDHC™, miniSD™, miniSDHC™, microSD™, microSDHC™, MMC, MMCmobile™ (DV RSMMC), MMCplus™, MMCmicro™, RS-MMC, Microdrive; as well as Memory Stick® Micro (M2), Memory Stick®, Memory Stick® PRO, Memory Stick® Duo and Memory Stick® PRO Duo*
* Standardized: complies with USB 2.0 specification standards; backwards compatible with USB 1.1
* Easy: plug-and-play into any USB 2.0 or 1.1 port
Spesifikasi:
* Dimensions: 3.61" x 2.71" x 0.79" (91.72mm x 68.82mm x 20.06mm)
* Speed Rating**: USB 2.0, up to 480Mbps data transfer speed
* Operating Temperature: 32º to 140º F / 0º to 60º C
* Storage Temperature: -4º to 185º F / -20º to- 85º C
* Weight: 0.1585 lbs (71g)
* Operating System Compatibility: Windows 2000 (SP3 and above), XP (SP1 and above) and Vista™; Mac OS (10.x and above)
* Guaranteed: two-year warranty
sumber Ketok.com
blog comments powered by Disqus
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Categories
About Amikom
Antivirus
Apple
Berita Terkini
Games
Hacker
Hardware
Hot News
Info
Internasional
Internet
Kolam Minimalis
Linux
Multimedia
Olahraga
Online Shop
OS
Otomotif
Ponsel
Programming
Psikologi
Reggae Corner
Sepakbola
system
Techno
Tips Blogging
Tips dan Trik Komputer
Tips Windows 7
Tokoh Dunia
Twitter
windows
Yogyakarta
Popular Post
-
Salam blogger,, Udah lama banget g update blog, gara-gara sibuk dengan tugas perkuliahan yg makin hari makin menggila, Langsung aja, kali in...
-
Foto by : Enriko Damas P
-
Salam Blogger, Pada windows 7, setiap kita akan menghapus file ke dalam recycle bin, pasti akan tampil konfirmasi dialog box, atau menanyak...
-
Ketika kebanyakan anak sebayanya masih menggambari kertas dengan krayon, bocah berusia 9 tahun bernama Lim Ding Wen dari Singapura "men...
-
Inilah mobil Presiden terpilih AS Barack Husein Obama pada saat pelantikannya nanti pada 20 Januari. Mobil limosin kepresidenan ini diproduk...